Dibawah ini ada 10 koleksi Pemutar Musik Gratis Untuk Website atau blog:
.
1. Dewplayer
Dewplayer sangat keren dengan tampilan flash mp3 player. Animasi flash sangat ringan dan mudah digunakan. Dewplayer merupakan lisensi Creative Commons. penggunaan yang benar-benar gratis bahkan untuk tujuan komersial..
2. MP3 Player
MP3 Player adalah Pemutar Musik flash untuk file MP3. Desainnya Sangat mudah di atur. Pemutar musik Ini memiliki 5 Tampilan versi yang berbeda yang mempermudah kita untuk mengintegrasikan dengan tampilan web..
3. Flash Music Players
Kita dapat memilih salah satu Pemutar Musik berbasis flash mereka untuk situs web kita dan menggunakannya untuk musik streaming pada halaman web kita. Sangat mudah untuk disesuaikan karena ada dua parameter yang dapat kita modifikasi sesuai dengan Tampilan web..
4. Flash MP3 Player
Flash MP3 Player adalah aplikasi gratis yang memungkinkan kita untuk memainkan musik pada situs web yang mudah dan cepat. tidak perlu kemampuan khusus memasang atau menggunakannya. Hanya mengcopy ke dalam website dan pemutar secara otomatis akan memindai folder tertentu dan membentuk playlist..
5. XSPF Web Music Player
XSPF Web Music Player adalah aplikasi web berbasis flash yang menggunakan format xspf playlist untuk memainkan lagu mp3. XSPF adalah Format XML Playlist shareable..
6. Macromedia Flash MP3 Music Player
flash music player ini dapat memainkan hingga 25 Musik mp3 secara terus-menerus. Klik tombol di sebelah kiri untuk menghentikan sementara musik dan klik lagi untuk melanjutkan. Pemutar musik ini sangat mudah di pasang dengan situs web kita karena dapat disesuaikan dengan menggunakan kode warna html..
7. Website Music Player
Sangat Mudah menambahkan Pemutar musik ke situs Web dengan flash mp3 player canggih dan bebas memilih Aliran musik. Tidak diperlukan pengetahuan pemrograman. Cukup meng-upload MP3 Anda ke direktori lagu MP3 dan secara otomatis akan ditambahkan ke Playlist. Kemudian copy-paste kode ke halaman Web. Fiturnya meliputi playlist, equalizer, kontrol volume, slider posisi lagu, buffering handal dan tombol kontrol lagu..
8. FLAMPlayer
FLAMPlayer adalah Pemutar Music mp3 berbasis Flash dan dapat di sisipkan dalam halaman Html. Pemutar ini bekerja dengan menggunakan PHP dan MySQL.Flam Player mencakup back-end memungkinkan penambahan trek cepat, Nama Penyanyi atau karakteristik trek, Membuat playlist dan integrasi sederhana dari dalam suatu halaman.
.
9. Zanorg Player
Jika Anda mencari Pemutar Musik yang tidak begitu rumit. Pemutar Musik zanorg merupakan pilihan terbaik karena bisa memainkan hanya 1 file Musik sesuai kebutuhan kita..
0 komentar
Posting Komentar